Sepasang kaus kaki usang tergeletak pasrah di pojokan
Mengais sisa janji yg sepanjang hidup pernah mereka tepati
Sepasang kaus kaki usang tergeletak pasrah di pojokan
Berjanji dalam hati walaupun mentari tak lagi terbit esok hari,
Sepasang kaus kaki usang kan tetap setia sampai mati.
(Administrasi Negara I/27, 24 Oktober 2004. 10.26 pm)
*Pulang buka puasa bersama eksponen '95 nih... :D
Sunday, October 24, 2004
Sepasang Kaus Kaki Usang
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment